Hal tersebut bisa meningkatkan pertumbuhan sel-sel kulit, yang diperlukan untuk menutup luka.
Nah, sebuah penelitian menunjukan efek itu ke sifat antioksidan dan anti-inflamasi saffron.
9. Mengurangi Hipertensi
Manfaat bunga saffron juga dapat mengurangi hiperpigmentasi, yang terjadi ketika bagian kulit menjadi lebih gelap, dari sekitarnya.
Hal itu disebabkan oleh kelebihan pigmen, atau melanin kandungan senyawa aktif saffron yakni crocin, bisa menurunkan melanin.
Crocin bekerja untuk menekan tirosinase, enzim untuk memproduksi melanin.
Cara konsumsi bunga safron cukup mudah yaitu anda cukup menjadikanya sebagai teh herbal.
Selain itu anda juga bisa merendamnya dalam es batu dan di campur madu. selanjutnya anda bisa konsumsi dengan cara mencampurkan bunga safron pada masakan anda.(*)