Tingkatkan Pelayanan KBKR Melalui Kolobarasi Antar Instansi

Minggu 04-08-2024,18:34 WIB
Reporter : Rio Aldipo
Editor : Rio Aldipo

"Saya menyambut baik terselenggaranya kegiatan ini, sebagai upaya pemerintah untuk mengendalikan jumlah penduduk dan pembangunan keluarga melalui pengendalian kuantitas dan peningkatan kualitas penduduk di seluruh wilayah Indonesia umumnya dan wilayah Kabupaten Tanggamus khususnya,"kata Aan Derajat mengutip sambutan tertulis Pj bupati.

Mengakhiri sambutannya, Pj bupati Tanggamus mengajak kepada semua untuk menciptakan generasi penerus bangsa yang kuat,taat dan berkepribadian mulia serta cerdas di kemudian hari. 

"Tentunya ucapan terimakasih kepada BKKBN Provinsi Lampung yang telah melaksanakan kegiatan ini, dimana kegiatan ini dalam rangka perluasan jangkauan,pendekatan akses dan pemerataan pelayanan KB bagi pasangan usia subur di wilayah khusus,"pungkas Pj bupati.

 

 

Kategori :