KOTAAGUNG--Sebanyak 13 finalis Putri Indonesia tahun 2023 mengunjungi Kabupaten Tanggamus, Selasa (9/5). Kedatangan finalis Putri Indonesia tersebut, disambut Bupati Tanggamus Hj Dewi Handajani di Talangpadang, Ketua TP PKK Tanggamus Hj Sri Nilawati, Ketua DWP Nuraini Lubis dan Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Tanggamus Hj Retno Noviana Damayanti.
13 Finalis Putri Indonesia Kunjungi Tanggamus
Rabu 10-05-2023,09:41 WIB
Kategori :