Lagi, Petani Tewas Tersengat Perangkap Tikus Listrik
Jumat 21-07-2023,08:12 WIB
Reporter : Uji Mashudi
Ia mengaku, pihaknya juga sering menyosialisasikan kepada petani mulai dengan memasang papan imbauan hingga melakukan gerakan pengendalian hama tikus serentak.
Tapi sayangnya sampai saat ini sebagian besar petani masih menggunakan jerat listrik.(*)