7 Letusan Gunung Terdahsyat di Indonesia, Nomor 1 Tercatat Pernah Menewaskan 47 Ribu Orang

Rabu 26-07-2023,08:00 WIB
Reporter : Uji Mashudi

Peristiwa ini menjadikan sejarah Gunung Tambora sebagai salah satu gunung dengan letusan terdahsyat di Indonesia.

 

Dampak buruk dari bencana ini hingga Eropa. Sebagian Eropa tidak mengalami musim panas akibat dampak abu Vulkanik Gunung tambora.

 

2. Gunung Krakatau

Gunung Krakatau terletak di Selat Sunda antara Jawa dan Sumatra. 

 

Letusan gunung Krakatau juga menjadi yang terdahsyat di Indonesia. 

 

Gunung Krakatau pernah meletus pada 1883 dan menewaskan sedikitnya 36 ribu jiwa.

 

Letusan Gunung Krakatau mengakibatkan adanya tsunami. Suara letusan terdengar sejauh hingga 4.500 km.

 

 

3. Gunung Toba

Gunung Toba pernah meletus pada 74 ribu tahun lalu dan menghasilkan kaldera yang kini dikenal dengan Danau Toba. 

Kategori :