Juga potongan angsuran sampai dengan Rp 900 ribu untuk setiap pengajuan. Selain itu, bagi konsumen yang melakukan transaksi, dipastikan memperoleh hadiah berupa motorcycle kit secara langsung.
4.FINATRA
Hadir bagi para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dengan menyediakan tambahan modal bagi pengembangan bisnisnya melalui layanan pembiayaan produktif.
BACA JUGA:10 Desa Yang Memiliki Panorama Indah di Indonesia
Dengan program ini, pelaku UMKM memiliki kesempatan untuk memperoleh modal tambahan mulai dari nilai Rp 90 juta hingga Rp 500 juta. Yak hanya itu, konsumen juga memiliki kesempatan memperoleh potongan angsuran hingga senilai Rp 6 juta.
5.AMITRA
Dengan program pembiayaan Haji dan Umrohnya, membuka kesempatan besar bagi yang ingin mewujudkan impiannya beribadah di tanah suci.
Bahkan bagi masyarakat yang ingin mendapatkan porsi haji reguler tanpa harus menunggu dapat menggunakan program ini, dengan biaya administrasi sebesar Rp 500 ribu dan DP mulai dari 0%.
BACA JUGA:Ini Lima kabupaten/kota Di Lampung, Biaya Hidup Tinggi
Persyaratannya sendiri terhitung sangatlah mudah, menggunakan Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) pengunjung bisa mendapatkan porsi Haji reguler.
Tak lupa, bagi kaum muslim yang ingin melangsungkan perjalanan rohani, Umrah, konsumen hanya perlu menyediakan DP mulai dari 20% dengan biaya administrasi yang terhitung hanya sebesar Rp 500 ribu.