Minim Kegiatan. Karang Taruna Tanggamus Mati Suri

Kamis 03-08-2023,15:40 WIB
Reporter : Zepta Heryadi
Editor : Admin

Lebih jauh ia menjelaskan, dan kalaupun ada kegiatan saat ini hanya karang taruna ditingkat pekon, dimana organisasi tersebut mendapatkan anggran sebagai penunjang kegiatan pemuda di pekon tersebut. 

 

Sementara di tingkat kecamatan apalagi kabupaten hampir tidak ada kegiatan."Ya beda kalau ditingkat pekon ya pekon dan mereka ada anggarannya dari Pekon. 

 

Yang kami maksud ini karang taruna tingkat kecamatan. Kalau memang tidak ada kegiatan mending bubarkan saja,"tutupnya. (*)

 

Kategori :