7 Rekomendasi Wisata Yang Ada Di Kecamatan Gisting, Dan Wajib Anda Kunjungi

7 Rekomendasi Wisata Yang Ada Di Kecamatan Gisting, Dan Wajib Anda Kunjungi

7 wisata yang ada di Kecamatan Gisting. Foto Zepta Heryadi--

 

RADARTANGGAMUS.CO.ID-- Kecamatan Gisting salah satu kecamatan di Kabupaten Tanggamus, Provinsi Lampung.

Secara geografis kecamatan ini terletak di kaki gunung tanggamus atau berada di wilayah ketinggian. 

Udara di kecamatan ini cukup dingin seperti halnya wilayah Kecamatan Ulu Belu. Nah, untuk anda yang mencari penginapan dengan kualitas standar tapi mewah kami sarankan ke Gisting.  

Sebab diwilayah tersebut, selain ada hotel juga villa, wisma serta penginapan, jadi bagi anda untuk mencari tempat hiburan sekaligus penginap gisting solusinya. 

Ngomong-ngomong tentang wisata di Gisting, kami sudah merangkum beberapa wisata yang wajib di kunjungi di gisting.

1. Bukit Neba

Bukit Neba ini biasanya digunakan para muda-mudi untuk. Alamat Bukit Neba ini terletak di Jalan Wira Karya, Gisting Atas, Kecamatan Gisting, Kabupaten Tanggamus.

Destinasi wisata ini menawarkan suasana sejuk serta pemandangan alam yang cukup memukau, terutama bagi anda yang hobi pecinta alam. 

Tiket masuk juga sangat terjangkau, karena membayar Rp12 ribu per orang, kamu sudah bisa menikmati semua keindahan alam tanggamus.

2. Bukit Idaman

Bukit Idaman merupakan destinasi wisata yang terletak di Kecamatan Gisting. Wisata di atas bukit ini menyajikan pemandangan alam yang menakjubkan dan mempesona. 

Terutama pemandangan gunung Tanggamus yang nampak jelas dari tempat ini. Untuk menuju ke Bukit Idaman rutenya sangat gampang karena lokasinya valid di google maps.

Harga tiket masuk juga murah dimana setiap orang hanya dikenakan tarif Rp. 10 Ribu. Tapi belum termasuk Parkiran ya.

Sumber: