Ngeri! 6 Daerah Ini Memiliki Gunung Aktif Dibawah Laut
6 gunung aktif dibawah laut. Foto net--
RADARTANGGAMUS.CO.ID-- Mungkin di benak anda pernah terpikir mengapa Indonesia mempunyai banyak gunung api aktif dibawah laut?
Hal ini karena indonesia berada di pertemuan tiga lempeng tektonik besar, seperti Sirkum Pasifik dan Mediterania.
Karena adanya antar lempeng itu manjadikan alasan yang kuat mengapa negara ini banyak gunung api.
Perlu anda ketahui bahwa gunung aktif tersebut bukan hanya ada di darat, namun juga dibawah laut.
Berdasarkan hasil penelitian Department of Earth Sciences di Uppsala University America.
Jika gunung berapi yang ada di Indonesia masuk dalam golongan paling berbahaya di dunia.
Hal itu di dapat setelah mereka melakukan analisis kimia mineral kecil dari lava yang ada di Pulau Bali dan Pulau Jawa dan hasilnya mengejutkan.
Diperoleh dari akun resmi Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi, Kementerian ESDM (PVMBG) RI, dimana ada 6 gunung api yang masih aktif dibawah laut negara Indonesia.
Berikut 6 gunung aktif tersebut.
1. Gunung Hobal
Sekitar Tahun 1999 di dasar laut Flores Timur, Nusa Tenggara Timur tepatnya du Atedai pernah terlihat adanya aktifitas asap yang kelaur dari permukaaan laut setinggi 100 meter.
Tapi hal itu hingga kini belum diketahui secara pasti sumbernya apakah asap yang keluar dari gunung api bawah laut atau dari sumber lainnya.
2. Gunung Banua Wuhu
Gunung Banua Wuhu yang berada di Perairan kepulauan Sahinge, Sulawesi Utara sekitar Tahun 1919 sempat mengeluarkan asap dari bawah laut. Gunung tersebut perkirakan 400 meter dibawah laut.
Sumber: