Tisp Menghilangkan Bau Amis Pada Ikan Laut

Tisp Menghilangkan  Bau Amis Pada Ikan Laut

Cara menghilangkan bau amis pada ikan. Foto net--

 

RADARTANGGAMUS.CO.ID-- Ikan laut merupakan lauk pauk yang kaya akan omega-3, jadi tidak heran jika Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI menyarankan agar kita mengkonsumsi ikan minimal dua kali dalam seminggu. 

Tapi taukah anda meski kaya nutrisi dan banyak vitamin tidak semua masyarakat yang suka dengan ikan, hal ini kerana bau amis yang menyengat sehingga bisa menurunkan selera makan.

Mungkin selama ini kita bertanya-tanya mengapa ikan bisa mengeluarkan bau amis. Dan sumber bau amis itu dari mana?

Dalam akun resmi American Society for Nutrition, disitu di tulis hubungannya dengan fungsi tubuh yang unik pada ikan. 

Perlu kamu ketahui, air laut terdapat kadar garam sekitar 3 persen. Meski begitu, mineral yang ada di dalam sel tubuh ikan kurang dari satu persen.

Sedangkan mineral pada garam yang ada di dalam sel-sel ikan tersebut mempunyai peran penting dalam menjaga keseimbangan cairan tubuh. 

Supaya kadar mineral tetap seimbang, ikan wajib menambahkan sel-sel tubuhnya dengan senyawa bernama trimetilamina oksida (TMAO).

Begitu juga ketika ikan mati, bakteri dan enzim di dalam tubuh ikan akan mengubah TMAO menjadi senyawa trimetilamina (TMA). Senyawa yang terbentuk itulah akan memiliki aroma khas, yaitu amis.

Nah, jika anda belum tahu cara menghilangkan bau amis pada ikan maka ikutilah tulisan ini. 

Hal pertama untuk menyamarkan aroma amis pada ikan yakni dengan memberikan bahan-bahan yang bisa bereaksi dengan TMA. 

Berikut penjelasannya?

1. Gunakan air perasan jeruk nipis

Cara menghilangkan amis pada ikan yang pertama jeruk nipis, kemudian makanan yang asam-sama, seperti lemon, cuka makan, dan tomat. Sebab, bahan-bahan tersebut mampu membuat senyawa TMA mengikat air lebih banyak. 

Sumber: kayak nutrisi