Awal datangnya musim hujan berkaitan dengan peralihan monsun Australia ke monsun Asia.
Di mana, angin muson Asia sudah mulai memasuki wilayah Indonesia.
Menurut Kepala BMKG Dwikorita, dampak puncak fenomena El Nino seharusnya terjadi di September 2023.
Tapi berdasar analisis data satelit terbaru, memperlihatkan intensitas El Nino masih tinggi pada Oktober. (*)
Artikel ini telah tayang di Radarlampung.co.id dengan Judul Kemarau Panjang Dampak El Nino, Ratusan Hektare Sawah di Tanggamus Lampung Gagal Panen