Susu minuman yang sangat direkomendasikan bagi anda untuk diminum setiap hari.
Terlebih jika dalam aktivitas sehari hari mengeluarkan banyak ion, dan minuman susu menjadi solusinya.
Saat ini beragam jenis minuman susu mudah didapatkan, dengan beragam kemasan dan juga rasa sesuai selera.
2. Air Kelapa
Air Kelapa, merupakan salah satu minuman pengganti cairan tubuh terbaik saat ini.
Air kelapa juga mudah didapatkan dimana sepanjang jalan saat ini banyak ditemukan jualan air kelapa.
Tidak hanya itu, beragam jenis air kelapa dalam kemasan juga dapat ditemukan.
Dan air kelapa merupakan minuman alami paling baik dan banyak digemari oleh masyarakat.
Beragam jenis air kelapa murni dapat diolah dan dicampur dengan apa saja, dengan harga yang murah dan mudah didapat.
3. Jus Mentimun
Mentimun dikenal mengandung banyak cairan air hingga mencapai 90 persen.
Mentimun juga dapat diolah menjadi jus, dan dapat digunakan sebagai pengganti ion tubuh.
Kendati masih banyak orang yang belum mengetahui manfata dari jus timun.
Namun mulai saat ini anda harus memasukan list jus timun dalam daftar minuman terbaik pengganti ion tubuh anda.
4. Teh herbal
Teh herbal masuk dalam daftar minuman pengganti cairan tubuh selanjutnya.