Diskes Tanggamus Dirikan 10 Posko Kesehatan Untuk Pelayanan Kesehatan Warga Terdampak Banjir Bandang

Sabtu 01-07-2023,11:14 WIB
Reporter : Rio Aldipo
Editor : Admin

 

 

Diketahui, banjir bandang disertai tanah longsor melanda wilayah Kecamatan Semaka pada Kamis Pagi 29 Juni 2023.

 

 

Banjir melanda wilayah Semaka pada Kamis, 29 Juni 2023 sekitar Pukul 04.00 Wib.

 

 

Akibat banjir, ada empat titik tanggul yang jebol di wilayah Kecamatan Semaka yakni dua titik di tanggul jebol di Pekon Sukajaya dan dua titik di Pekon Srikaton

 

 

Selain merendam pemukiman dan merusak sejumlah rumah warga, banjir bandang disertai longsor juga menyebabkan akses Jalinbar Tanggamus tepatnya di Pekon Sedayu dan Pardawaras terimbun material banjir. Akibatnya, akses jalinbar sempat lumpuh total.

 

 

Berdasarkan data yang dihimpun dari Pemerintah Kecamatan Semaka, ada 12 Pekon yang terdampak banjir

 

Kategori :