Jasmerah. Ini 10 Peninggalan Bersejarah di Lampung

Jumat 04-08-2023,07:48 WIB
Reporter : Hanibal Batman
Editor : Admin

Situs yang terletak di Pekon Gunung Meraksa, Kecamatan Pulau Panggung, Kabupaten Tanggamus ini.

Menjadi salah satu destinasi wisata sejarah yang wajib anda kunjungi jika berada di Kabupaten Kabupaten Tanggamus.

Dinamakan Batu Bedil lantaran masyarakat setempat kononnya sering mendengar suara bedil (senapan) dari salah satu menhir batu tegak tersebut.

Menhir sendiri ialah batu tunggal berukuran besar. Untuk menhir batu bedil ini memiliki lebar sekitar 109 cm dengan tinggi mencapai 220 cm.

Situs Batu Bedil diperkirakan telah ada sejak lama yakni abad 9 atau sekitar abad 10. 

Sebagai tempat yang kaya akan sejarah, situs ini menjadi kebanggan masyarakat Kabupaten Tanggamus.

Situs ini Terus dijaga dan terawat dengan baik hingga sampai saat ini. Untuk menempuh situs ini jika anda dari Bandar Lampung.

Lalu sampai di Kabupaten Tanggamus langsung menuju kearah Kecamatan Pulau Panggung.

Lantaran situs ini telah banyak diketahui oleh masyarakat luas.

Sehingga dipastikan anda tidak akan mengalami kesulitan untuk menuju situs batu bedil ini  

5. Taman Purbakala Pugung Raharjo

Taman Purbakala Pugung Raharjo ialah situs arkeologi.

Yang terletak di Desa Pugung Raharjo, Kecamatan Sekampung Udik, Kabupaten Lampung Timur. 

Taman purbakala ini ditemukan pada tahun 1957. Dan menjadi salah satu situs peninggalan sejarah di Lampung.

Disitus ini, anda dapat menemukan Arca, Prasasti, Batu Mayat atau Batu Kandang, 

Serta Punden Berundak, Altar Batu, Batu Berlubang, Benteng Parit Primitif sepanjang 1,2 kilometer, dan Dolmen. 

Kategori :