Petani Minta Diperhatikan. Ini Harapan Mereka

Petani Minta Diperhatikan. Ini Harapan Mereka

Petani di Tanggamus minta perhatian pemda, salah satunya alat pertanian. Foto net--

 

"Kami juga membutuhkan sumur bor, guna mengantisifasi ketika musim kemarau,"jelasnya.

 

Belum lagi terdapat sebagain saluran air yang mulai dangkal dan butuh pengerukan serta perbaikan ulang.

 

"Saluran air kesawah banyak yang dangkal karena tertutup meterial ketika hujan,"terangnya. 

 

Selain itu sambungnya. Berbagai hama pun kerap dikeluhkan petani seperti hama wereng, tikus dan keong. 

 

Hama ini nyaris menyerang tanaman petani setelah usai tanam, tentunya hal ini dapat berdampak buruk terhadap

 

hasil panen."Kalau hama wereng sudah ada obatnga, tapi kalau keong dan tikus petani masih kesulitan dalam membrantasnya,"jelasnya. 

 

Untuk itu, ia dan petani lainnya berharap supaya pemerintah lebih memperhatikan nasib petani, 

 

Sumber: pertanian