6 Penyebab Timbulnya Uban Di Usia Muda, Salah Satunya Merokok

6 Penyebab Timbulnya Uban Di Usia Muda, Salah Satunya Merokok

Ilustrasi. Foto Hello Sehat--

Untuk menghindari kerusakan yang parah pada rambut beruban, kamu perlu menggunakan alat styling berkualitas yang dilengkapi dengan pengatur suhu.

 

Sebaiknya, panas jangan melebihi 300 derajat dan selalu gunakan heat protectant untuk melindungi helai rambut.

 

6. Hindari produk pewarna rambut

Pada saat tumbuh uban, kemunginan anda bisa tergoda untuk mengecat atau menyemir rambut. 

 

Akan tetapi, sebagian besar produk pewarna rambut mengandung bahan kimia keras yang justru dapat merusak bahkan menurunkan produksi melanin rambut.

 

Jangan menutup uban dengan semir berbahan kimia, kamu bisa melakukan perawatan dengan bahan-bahan alami.

 

 

 

Sumber: