Tips Aman Minum Kopi, Bagi Pemula Nomor 9 Sering Diabaikan

Tips Aman Minum Kopi, Bagi Pemula Nomor 9 Sering Diabaikan

Tips aman minum kopi bagi pemula --

RADARTANGGAMUS.CO.ID--Sebagian kalangan remaja yang mencoba mulai minum kopi. Sering mengalami gejala lantaran tida biasa minum. Untuk itu bagi pemula alangkah baiknya menyimak tips berikut ini.

Berikut ini akan kita ulas tips cara aman minum kopi bagi pemula. Tips ini akan membantu anda terhindar dari dampak yang dahulumya belum pernah minum kopi.

1. Mulai kopi bertekstur lembut

Bagi anda pertama kalinya, minum kopi. Baiknya anda memulai dengan kopi bertekstur lembut.

Kopi dengan dark roast atau decaf (tanpa kafein) bisa menjadi salah pilihan anda

2. Tambahkan Susu atau Krim

Sus, krim maupun lainnya dapat anda tambahkan jika rasa kopi dirasa sangat kuat.

Beragam campuran baik susu maupun krim tadi dapat mengurangi keasaman sehingga dapat aman diminum bagi pemula.

3. Kurangi Kandungan Kafein

Kafein pada kopi memberikan beberapa dampak dan pengaruh.

Salah satunya kesulitan atau gangguan tidur. 

Sehingga memilih kandungan kafein yang rendah sangat cocok bagi pemula 

4. Jangan Minum Berlebihan

Tidak disarankan bagi pemula untuk terus menerus minum kopi kendati belum ada dampak yang ditimbulkan.

Sumber: