Inilah 6 Gunung Bawah Laut Aktif Di Indonesia. Cek Disini Siapa Tahu Ada Di Daerah Mu
Inilah 6 gunung aktif bawah laut. Foto ilustrasi/net--
Di wilayah Nieuwerkerk terdapat gunung api kembar yang ada dibawah laut. Kedua gunung ini dipisahkan oleh sadel dengan kedalaman 600 meter.
Aktivitas terakhir gunung api yang terletak di Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku ini sekitar tahun 1927.
5. Gunung Yersey
Kemudian ada Gunung Yersey. Gunung yang terletak di laut Banda Selatan ini memiliki ketinggian sekitar 600 meter dari lantai datar dan pernah mengalami erupsi, tapi tidak diketahui tahunnya.
6. Yang terakhir Gunung Emperor of China
Gunung yang berlokasi di Bagian Barat Laut Banda. Gunung dibawah laut ini bernama Emperor of China.
Tinggi dari dasar laut sekitar 1.500 meter pada kedalaman 2.850 meter. Aktivitas terakhir Gunung Emperor of China terakhir diketahui tahun 1927. (*)
Sumber: gunung di indonesia