Syarat dan Ketentuan Pinjaman KUR Bank Mandiri, Limit Rp 100 Juta

Syarat dan Ketentuan Pinjaman KUR Bank Mandiri, Limit Rp 100 Juta

Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Mandiri solusi untuk modal usaha dengan limit Rp 100 juta. foto radartanggamus.disway.id --

 

RADARTANGGAMUS.CO.ID--Bagi anda yang tengah dibingungkan persoalan modal untuk peningkatan usaha anda, Bank Mandiri menawarkan pinjaman kredit usaha rakyat (KUR) Mikro hingga limit Rp 100 juta tanpa jaminan.

Bank Mandiri merupakan salah satu Bank Negara yang merupakan salah satu opsi bagi sejumlah pelaku usaha untuk mendapatkan modal.

Terlebih disituasi seperti saat ini untuk mendapatkan modal guna peningkatan usaha agar lebih berkembang sangat sulit.

Akan tetapi hal ini tidak berlaku bagi Bank Mandiri.

Bank Mandiri menawarkan pinjaman modal bagi pelaku usaha dengan limit Rp 100 juta tanpa jaminan.

Untuk mengetahui lebih lanjut, cara melakukan pinjaman KUR Mikro di Bank Mandiri.

Baca artikel ini hingga selesai hal ini untuk menuntut anda mempersiapkan segala persyaratan dan ketentuan.

Yang perlu anda lakukan sebelum melakukan pinjaman melalui program KUR Mikro yang ditawarkan oleh di Bank Mandiri 

Tentunya anda ingin pinjaman berhasil, berikut ini sejumlah persyaratan dan ketentuan yang mesti anda siapkan.

Syarat dan Ketentuan Mengajukan Pinjaman Dana KUR Mikro Bank Mandiri: 

*Memiliki kartu Identitas diri berupa KTP; Memiliki NPWP atas nama Pribadi atau perusahaan (Bagi limit pinjaman yang besar);

*Kemudian syarat selanjutnya memiliki izin usaha yang dijalankan dan aktif masih aktif; melampirkan Kartu Keluarga; Akta Nikah; bagi peminjam yang sudah menikah.

Selain persyaratan diatas, pemohon atau debitur dengan limit pinjaman

Sumber: