Rasanya Pahit Tapi Baik untuk Kesehatan, Berikut 7 Manfaat Daun Sambiloto
Daun sambiloto. Foto Ilustrasi/Pixabay--
4. Meredakan peradangan
Peradangan adalah gejala dari berbagai penyakit kronis, seperti osteoarthritis dan rheumatoid arthritis.
Saat mengalami peradangan, seseorang akan merasakan demam, nyeri,serta bengkak di bagian tubuh yang meradang.
Ada beberapa cara agar bisa mengurangi peradangan, yang dapat anda lakukan, termasuk mengonsumsi obat herbal alami salah satunya seperti daun sambiloto.
Tumbuhan ini sudah digunakan sejak lama untuk mengatasi gejala peradangan berkat kandungan zat antiradangnya.
5. Menurunkan tekan darah
Tumbuhan seperti sambiloto yang dikonsumsi sebagai jamu atau suplemen juga bisa menurunkan tekanan darah.
Tanaman ini bisa melebarkan pembuluh darah, sehingga aliran darah dan tekanan darah tetap akan tetap stabil.
Sumber: