Perdana, Event Kejuaraan Renang Tingkat Provinsi di Kabupaten Tanggamus Diikuti 452 Atlet

Perdana, Event Kejuaraan Renang Tingkat Provinsi di Kabupaten Tanggamus Diikuti 452 Atlet

--

Bupati juga berpesan kepada para peserta yang menang untuk tidak cepat berpuas diri dan terus berlatih untuk menghadapi event selanjutnya di kemudian hari.

"Bagi peserta yang juara dan menang di lomba ini ini akan menjadi pemicu semangat bagi kalian untuk terus tekun berlatih, berjuang dan nantinya akan berlaga kembali, serta meraih prestasi pada ajang yang lebih tinggi lagi,"ujar Zulfadli mengakhiri sambutan tertulis dari Bupati Tanggamus.

 

Sumber: