8 Wisata Sejarah di Yogyakarta, Termasuk Rumah Peninggalan Jenderal Soedirman

Senin 27-11-2023,18:21 WIB
Reporter : Hanibal Batman
Editor : Hanibal Batman

Berbagai pertunjukan musik jazz dan uga sering ditampilkan di pelataran Candi Prambanan.

6. Museum Ullen Sentalu

Museum Ullen Sentalu jadi salah satu lokasi wisata sejarah yang bisa dikunjungi saat liburan.

Disini terdapat lukisan dan pakaian para bangsawan, ditempat ini juga memiliki koleksi batik dan arca hindu dan buda serta gamelan.

Ditempat ini juga dapat mengetahui makna arti corak batik dari para leluhur.

Museum yang bertemakan seni-budaya-sejarah ini diresmikan pada tahun 1997. 

7. Monumen Serangan Umum Sebelas Maret.

Monumen yang dibangun, untuk memperingati serangan Indonesia terhadap 1 Maret 1949.

Monumen ini juga merupakan pengingat bagi Bangsa Indonesia akan sejarah perjuangannya melawan penjajah pada masa lalu. 

8. Museum Sasmitaloka Panglima Besar Jenderal Soedirman.

Di Museum Sasmitaloka terdapat koleksi perjuangan Jenderal Soedirman.

Museum ini juga untuk mengenang jasa Jenderal Soedirman.

Tempat ini juga dahulunya merupakan kediaman Jenderal Soedirman setelah dilantik Panglima Tentara Keamanan Rakyat.

Manfaatkan waktu luang, anda saat liburan untuk mengunjungi salah satu tempat wisata sejarah di Kota Pelajar ini.

Selain memiliki wisata sejarah, Yogyakarta juga memiliki destinasi wisata lainnya yang tak kalah menarik untuk dikunjungi. (*)

 

Kategori :