Hal ini umumnya dilakukan oleh masyarakat Myanmar sementara di Nigeria, mereka juga meminum teh herbal rumput belulang untuk mengobati malaria.
Selain itu tanaman ini juga sangat berkhasiat untuk menyembuhkan penyakit lainnya seperti Hemoptisis, Gangguan liver,
Gangguan kandung kemih, Malaria, Penyakit kuning Epilepsi,
Kemandulan pada wanita dan Mencerahkan Kulit
Rumput belulang yang kita sebut sebagai Tumbuhan liar ini, juga diyakini untuk mencerahkan warna kulit.
Karena bisa mencegah pembentukan pigmen melanin sehingga tak heran jika rumput belulang ini sering dijadikan bahan dasar pada krim untuk mencerahkan wajah.
Setiap negara memiliki caranya tersendiri untuk memperoleh manfaat dari rumput belulang umtuk pengobatan tradisionalnya.(*)