5 Manfaat Jambu Monyet Untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Melancarkan Pencernaan

5 Manfaat Jambu Monyet Untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Melancarkan Pencernaan

Jambu Monyet mengandung banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan. Foto ilustrasi pixabay--

4.Menyembuhkan Kram Otot 

Buah jambu monyet mengandung kalium dan air yang mampu meningkatkan kekuatan otot. Dengan kandungan tersebut diyakini dapat mengatasi kram otot yang disebabkan rendahnya kadar kalium.

5.Melancarkan Sistem Pencernaan 

Kandungan serat yang ada pada jambu monyet diyakini mampu melancarkan sistem pencernaan dan mencegah sembelit.

Disamping itu, serat yang ada pada buah jambu monyet dapat dikonsumsi ketika sedang menjalankan program diet dan juga bisa mencegah diabetes.

Demikian beberapa manfaat dari mengonsumsi buah jambu monyet.(**)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Sumber: