10 Rekomendasi Tempat Wisata Favorit Di Tanggamus, Salah Satunya Pantai Terbaya Kotaagung

10 Rekomendasi Tempat Wisata Favorit Di Tanggamus, Salah Satunya Pantai Terbaya Kotaagung

Kabupaten Tanggamus memiliki berbagai wisata yang mempesona, salah satunya pantai terbaya Kotaagung. Foto ist--

Pada saat air laut surut anda bisa mendekatinya dan melakukan foto dibawahnya atau di dekatnya. Dan tentunya pemandangan seperti ini tidak bisa anda lihat di pantai lainnya.

7.Pantai Muara Indah

Tempat wisata selanjutnya adalah pantai Muara indah. Tempat wisata yang satu ini sangat cocok untuk liburan bersama keluarga.

Disini anda juga bisa menyaksikan pemandangan sambil berenang bersama keluarga.

Pantai ini berada di Kelurahan Baros, Kecamatan Kotaagung, Tanggamus 

8.Dam Margo Tirto Gisting Bawah

Kampung Air Margo Tirto merupakan sebuah dam atau bendungan dari jaman Belanda yang masih dimanfaatkan hingga sekarang oleh warga setempat.

Disamping bisa digunakan tempat mencuci pakaian, anak-anak sekitar juga banyak yang mandikan tempat ini untuk bersantai.

Disini juga terdapat fasilitas sepeda air atau bebek-bebekan. Sehingga anak-anak senang saat diajak ke sini.

9. Taman Pemandian Way Bekhak, Gisting

Jika berkunjung ke kecamatan Gisting,  jangan lewatkan juga untuk mampir di Pemandian Way Bekhak. 

Pasalnya, selain biaya masuknya sangat murah pemandian ini sangat jerih sehingga cocok dijadikan tempat wisata saat liburan.

10. Kolam Renang Wisma Hosana Gisting

Bagi anda yang ingin mencari penginapan sekaligus berwisata Kolam renang Wisma Husana Gisting menjadi menjadi pilihan yang tepat.

Pasalnya, penginapan yang beralamat di Jl. Mess Pemda, Kecamatan Gisting ini juga di lengkapi dengan fasilitas kolam renang.

Sumber: