"Kabupaten Gunungkidul, Bantul, dan Kulonprogo saat ini sudah berupaya mengatasi kekeringan dengan menyalurkan air bersih ke kapanewon yang mengalami kekeringan," ucapnya.
Pemerintah DIY pun melalui Dinas Sosial tengah bersiap mengatasi permasalahan kekeringan tersebut, dengan menyiapkan 236 tangki air bersih. (rls/*)