Program Rumah Subsidi Bank BTN untuk MBR, Ini Syarat dan Dokumen yang Harus Disiapkan

Program Rumah Subsidi Bank BTN untuk MBR, Ini Syarat dan Dokumen yang Harus Disiapkan

Program Rumah Subsidi Bank BTN untuk masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Foto Ilustrasi/BTN--

Rp4juta untuk Rumah Sejahtera Tapak

Rp7juta untuk Rumah Sejahtera Susun

-Memiliki e-KTP dan terdaftar di Dukcapil

-Memiliki NPWP dan SPT Tahunan PPh orang pribadi sesuai perundang-undangan yang berlaku

-Pengembang wajib terdaftar di Kementerian PUPR

-Spesifikasi rumah sesuai dengan peraturan pemerintah

 

Lalu apa saja dokumen yang harus disiapkan? Diantaranya adalah sebagai berikut: 

-Formulir Pengajuan Kredit dilengkapi pas photo terbaru Pemohon & Pasangan 

- FC e-KTP/Kartu Identitas 

FC Kartu Keluarga

FC Surat Nikah/Cerai

Dokumen penghasilan untuk pegawai:

Slip gaji terakhir/Surat Keterangan Penghasilan

Fotocopy SK Pengangkatan Pegawai Tetap/Surat Keterangan Kerja (apabila pemohon bekerja di instansi)

Sumber: