14 Tempat Wisata Air Terjun di Tanggamus, Dengan Pemandangan Alam Yang Eksotis

14 Tempat Wisata Air Terjun di Tanggamus, Dengan Pemandangan Alam Yang Eksotis

Wisata Air Terjun Way Jelay Pekon Teratas, Kecamatan Kotaagung yang menakjubkan. Foto Facebook Lampungeksis--

Air terjun Asmara ini memiliki ketinggian sekitar  80 meter dengan debit air yang turun sangat tinggi. Lokasinya ada di pinggang bukit, dan di  sekelilingnya terdapat kebun kopi milik warga setempat.

12.Air Terjun Asahan

Air Terjun Asahan terletak di Pekon Kuyung Bawah, Kecamatan Kelumbayan.

 Air terjun ini masih dalam satu aliran dengan air terjun Gadis Kelumbayan. Dan air terjun ini juga memiliki ke indahan yang luar biasa.

13. Air Terjun Talang Ogan

Air terjun ini tak terlalu tinggi, namun airnya deras dan juga jernih. 

Di bawahnya juga terdapat kubangan yang bisa digunakan untuk mandi. Lokasinya terletak di Pekon Talang Beringin, Kecamatan Pulau Panggung.

14.Air Terjun Gadis Kelumbayan

Wisata air terjun yang satu ini memiliki empat tingkatan dan yang paling unik adalah Air Terjun Gadis. 

Dinamakan air terjun gadis dikarenakan ada penampakan wajah seorang gadis di tebing air terjun tersebut.(**).

 

 

 

Sumber: