Ini Jurusan Kuliah S2 Yang Dibutuhkan Untuk Daftar CPNS Kemenkumham 2023

Ini Jurusan Kuliah S2 Yang Dibutuhkan Untuk Daftar CPNS Kemenkumham 2023

Kemenkumham RI membuka rekrutmen CPNS untuk dosen dan asisten ahli dengan kualifikasi pendidikan S2 dengan kuota 15 orang. Foto Ist--

2,75. Bagi Pelamar yang lulus tahun 2023 yang transkrip nilai aslinya belum keluar, dapat menggunakan transkrip nilai sementara yang 

memuat nilai keseluruhan dengan mencantumkan IPK sementara (bukan transkrip nilai semester terakhir)

Namun apabila Pelamar telah dinyatakan lulus pada tahapan akhir wajib menyertakan transkrip nilai asli;

 

c. Scan berwarna surat penyetaraan ijazah dan transkrip nilai (asli) dari Kementerian

yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang pendidikan, kebudayaan, ilmu pengetahuan, dan teknologi bagi lulusan perguruan tinggi luar negeri 

(dokumen digabungkan dengan ijazah atau transkrip nilai)

 

d. Cetakan tangkapan layar (screen capture) Direktori Hasil Akreditasi Program Studi 

dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) yang memuat status 

akreditasi program studi Pelamar yang berasal dari laman https://banpt.or.id atau 

surat akreditasi yang dikeluarkan oleh Kementerian yang menyelenggarakan 

urusan pemerintahan di bidang pendidikan, kebudayaan, ilmu pengetahuan, dan 

teknologi yang dimiliki perguruan tinggi Pelamar (bagi lulusan perguruan tinggi 

dalam negeri yang pada ijazah/transkrip nilai tidak tercantum peringkata kreditasinya)

Sumber: