Catat! Nilai Hasil PPPK 2023 Kabupaten Tanggamus Berdasarkan pada Nilai Seleksi Kompetensi Sistem CAT

Catat! Nilai Hasil PPPK 2023 Kabupaten Tanggamus Berdasarkan pada Nilai Seleksi Kompetensi Sistem CAT

Kepala BKPSDM Kabupaten Tanggamus Aan Derajat memberikan pengarahan kepada peserta tes Calon PPPK tentang tata cara seleksi kompetensi menggunakan Sistem CAT. Foto Ist--

BACA JUGA:Inilah Perjuangan Peserta Ikuti Tes Seleksi CASN PPPK Pemkab Pringsewu

Secara keseluruhan, kata Aan, pelaksanaan tes kompetensi PPPK tenaga guru dan tenaga teknis berjalan dengan lancar sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan."Rata-rata peserta antusias, semangat mengikuti tes. Untuk pengumuman lolos atau tidaknya, nanti dilihat berdasarkan perangkingan,"pungkas Aan .

Untuk diketahui sebelumnya juga telah melaksanakan seleksi kompetensi PPPK jabatan fungsional kesehatan di Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Tanjung Karang, pada tanggal 21 dan 22 November 2023 dengan Jumlah peserta: 368 orang, lengkap dalam 4 sesi, jumlah peserta hadir sebanyak 362 orang dan jumlah peserta tidak hadir 6 orang.(*)

Sumber: