6 Tempat Wisata Air Terjun Terhits di Kabupaten Waykanan, Nomor 1 Memiliki Keindahan Yang Menakjubkan

6 Tempat Wisata Air Terjun Terhits di Kabupaten Waykanan, Nomor 1 Memiliki Keindahan Yang Menakjubkan

Curug Gangsa merupakan salah satu wisata hits di Waykanan. Foto Facebook Lampung eksis--

Bila anda ingin tidak ingin air terjun yang terlalu ramai bisa mengunjungi air terjun putri malu. Lokasinya berada di dalam kawasan hutan lindung sehingga untuk menuju ke sini kamu harus berjalan kaki atau bisa menggunakan motro trail. Tepatnya berada di Kampung Juku Batu, Kecamatan Banjit.

Dengan ketinggian 100 meter air terjun ini didapuk sebagai air terjun tertinggi di Provinsi Lampung. 

Tidak hanya pemandangannya masih asri, saat berkunjung Adan akan terpesona curahan air yang berada di antara tebing kokoh dan lebar. Untuk bisa masuk ke area air terjun kamu cukup membayar Rp20 ribu.(**).

Sumber: