7 Tempat Wisata Alam di Kabupaten OKU Selatan, Nomor 1 Memiliki Keindahan Yang Menakjubkan
Wisata Air Terjun Curup Tinggi Desa Gunung Batu, Kecamatan Pulau Beringin, memiliki Keindahan yang menakjubkan. Foto Juni--
6.Arung Jeram Sungai Selabung
Bagi anda pencinta olahraga memacu adrenalin, bisa berkunjung kesini dan mencoba rafting. Sebab, olahraga ini sangat tepat.
Arung Jeram Sungai Selabung, Arusnya sangat deras dan bebatuan besar sehingga cocok untuk olahraga rafting.
Disamping itu juga, pada saat bermain air kamu dapat menyaksikan pemandangan yang mempesona di sungai ini, diantaranya pepohonan hijau dan rindang, hawa udara sejuk, dan juga dapat melihat area persawahan yang alami.
7.Batu Sengang Boulevard
Tidak hanya Sungai Selabung, namun Batu Senggang Boulevard juga merupakan tempat wisata dengan menjelajahi Sungai Selabung.
Hanya saja yang membedakan Arung jeram sungai selabung dengan Batu Senggang Boulevard di batu senggang ini memberikan alternatif wisata menyusuri sungai menggunakan perahu.
Disana anda juga bisa bersantai dan mengabadikan momen dengan foto-foto lucu bersama orang-orang terdekat. Demikian beberapa tempat wisata di Kabupaten OKU Selatan.(**).
Sumber: