Amankan Pemilu Polres Tanggamus Terjunkan 277 Personel

Amankan Pemilu Polres Tanggamus Terjunkan 277 Personel

Polres Tanggamus menerjunkan 277 personel dan dibantu tambahan dari Personel Brimob dan Ditsamapta Polda Lampung. Foto Ist--

"Namun mereka tidak melakukan pengamanan di TPS melainkan hanya melakukan patroli di TPS yang ada di Kabupaten Tanggamus," ujarnya. 

Sementara itu, personel Polres Tanggamus akan melakukan pengawalan,pengamanan hingga masa penghitungan suara di TPS selasai. 

Menurut kapolres Tanggamus untuk saat ini situasi dan kondisi Kabupaten Tanggamus masih tergolong aman. 

"Sejauh ini belum ada hal-hal yang menonjol sampai mendapatkan perhatian khusus,"ujar Rinaldo Aser.

Kapolres mengungkapkan, pihaknya sudah melakukan koordinasi dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tanggamus mengenai tempat tinggal dari personel BKP Polda Lampung. 

Dimana untuk personel Brimob akan menempati mess Pemkab Tanggamus  di Kecamatan Gisting. 

Sedangkan untuk personel Ditsamapta Polda Lampung akan menempati gedung Islamic Center Kota Agung.(*)

 

Sumber: