Ragam Manfaat Daun Kumis Kucing, Bisa untuk Obat Asam Urat dan Reumatik
Daun kumis kucing. Foto Ilustrasi Net--
Dalam melarutkan asam urat, fosfat, dan oksalat dengan begitu, batu ginjal dapat diatasi dan juga dicegah untuk tidak kambuh lagi
Yuk simak Berikut ini 6 manfaat konsumsumsi daun kumis kucing, lantas apa saja manfaat yuk simak penjelasnya.
1. Mengobati asam urat
Manfaat daun kumis kucing sebagai obat asam urat alami diduga berasal dari kandungan flavonoid, fenolik, dan asam kafeat yang tinggi di dalamnya.
Ditambah lagi daun kumis kucing ini mempunyai kandungan senyawa aktif diketahui memiliki sifat antiradang yang dapat menghambat pembentukan asam urat, sehingga dapat mencegah dan mengurangi risiko serangan asam urat.
2. Dapat menurunkan tekanan darah tinggi
Daun kucing juga sangat bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah tinggi kandungan sinensetin di dalamnya berperan penting sebagai antioksidan.
Selain itu daun kumis kucing juga memiliki aktivitas diuretik yang kuat khasiat ini akan membantu tubuh mengurangi kadar natrium berlebih melalui urin.
3. Mengatasi rematik
Sumber: