Belasan Tahun Rusak, Emak Emak di Desa Ini Turun Tangan Perbaiki Jalan

Sabtu 13-07-2024,22:19 WIB
Reporter : Hanibal Batman
Editor : Hanibal Batman

Beragam material bangunan serta uang untuk perbaikan jalan secara sukarela diberikan oleh warga, 

Kerusakan akses jalan di Kabupaten Lampung Selatan juga jadi salah satu perhatian dari Presiden RI Joko Widodo saat kunjungan kerjanya beberapa waktu lalu.

Saat melintasi, Desa Mandalasari Kecamatan Sragi, Lampung Selatan orang nomor satu di Indonesia ini berhenti sejenak melihat jalan berlubang.

Kendaraan rombongan presiden sempat berhenti ketika menuju Desa Mandalasari, Kecamatan Sragi, Lampung Selatan untuk memberikan bantuan pompa air sawah tadah hujan kepada petani.

"Oh ngecek jalan tadi, jalannya kan tadi lubang-lubang banyak yang rusak," sebut Presiden Jokowi, usai memberikan bantuan pompa air sawah tadah hujan.

Melihat kondisi itu, Jokowi langsung memerintahkan Menteri PUPR untuk segera melakukan perbaikan

"Saya langsung perintah ke pak menteri PU supaya memperbaiki jalan itu," tegasnya.

Artikel ini telah tayang di radarlampung.disway.id dengan judul: https://radarlampung.disway.id/read/697606/tak-ada-perhatian-emak-emak-turun-perbaiki-jalan-rusak-di-jati-mulyo-lampung-selatan.

 

 

 

Kategori :