Atasi Masalah Kekeringan. Masyarakat Di Kecamatan Ini Minta Dibuatkan Sumur Bor

Atasi Masalah Kekeringan. Masyarakat Di Kecamatan Ini Minta Dibuatkan Sumur Bor

Petani di Kematan ini butuh sumur bor guna mengairi sawah mereka. Foto net--

Selain areal persawahan, dampak kekurangan air juga  mengakibatkan ratusan  hektar tanaman hortikultura diwilayah tersebut  sering mengalami kekeringan dan gagal panen. 

Seperti cabai, bawang batang, tomat, timun, kacang panjang, kacang merah, kedelai dan sayur-sayuran lainnya.  

Untuk itu, petani di daerah itu meminta pemerintah daerah membantu menyiapkan sumur bor guna memenuhi ketersediaan air untuk tanaman padi dan hortikultura. (*)

Sumber: