Rekomendasi Tempat Wisata Hits di Magelang Yang Wajib Kamu Kunjungi, Dijamin Bikin Betah

Rekomendasi Tempat Wisata Hits di Magelang Yang Wajib Kamu Kunjungi, Dijamin Bikin Betah

Nepal Van Java Kaliangkrik , Magelang, Jawa Tengah. Foto travaloka--

BACA JUGA:5 Wisata Pantai Indah dan Cantik di Subang Jawa Barat, Bikin Hati dan Pikiran Tenang

BACA JUGA:Hanya Berjarak 139 Km Dari Kota Bandar Lampung. Wisata Pulau Kelapa Menyuguhkan Panorama Yang Indah

Apabila kamu Ingin merasakan suasana negeri di atas awan?maka kamu harus datang sebelum matahari terbit atau subuh.Nantinya kamu akan dibuat kagum dengan lautan awan berlatarkan area perkebunan serta sawah.

3.Silancur Highland


Silancur Highland. Foto dolanyok.com--

Selain memiliki Nepal Van Java, Wilayah Kecamatan Kaliangkrik, Magelang juga memiliki destinasi unggulan yaitu Silancur Highland yang berlokasi di Dusun Dadapan Desa Mangli,Kecamatan Kaliangkrik dengan ketinggan lokasi 1.300 Mdpl

Silancur Highland merupakan sebuah bukit yang mana memiliki  taman bunga serta spot foto instagramable berlatar pegunungan yang sangat indah.

Untuk Harga tiket masih cukup terjangkau yaitu sebesar Rp 10 ribu per orang. Jika kamu berkeinginan untuk berkemah atau bermalam di Sialncur ini maka akan dikenakan biaya tambahan.

BACA JUGA:7 Wisata Air Terjun di Kabupaten Tanggamus, Memiliki Pemandangan Yang Eksotis

BACA JUGA:Pantai Sanggar Kalianda, Pantai Viral di Lampung Dengan Nuansa Bali

4.Hutan Pinus Kragilan


Hutan Pinus Kragilan. Foto IG usydewanai--

Salah satu tempat wisata hits di Magelang adalah Hutan Pinus Kragilan yang terletak di Pogalan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Magelang.

Terdapat banyak spot foto di Hutan Pinus Kragilan sehingga mendapat julukan destinasi Top Selfie Pinusan.

 Suasana yang tenang dengan udara sejuk khas pegunungan akan memanjakan pengunjung ketika explore wisata hutan pinus di Magelang satu ini. 

Sumber: