Setelah Berkunjung Ke Provinsi Lampung Ini Delapan Oleh-Oleh Khas Lampung yang Wajib Kamu Bawa Pulang

Setelah Berkunjung Ke Provinsi Lampung Ini Delapan Oleh-Oleh  Khas Lampung yang Wajib Kamu Bawa Pulang

Pusat Oleh-Oleh Khas Lampung. Foto/ ist--

8. Pempek Pempek dikenal sebagai salah satu makanan khas palembang. 

 Namun jika berkunjung ke Lampung, Anda juga bisa mencicipi dan membawa pulang pempek yang enak.

Tentu saja pempek yang terdapat di lampung ini juga mempunyai rasa yang nikmat seperti rasa pempek palembang. 

BACA JUGA:Menakjubkan Wisata Alam yang Populer di Lampung, Muncak Tirtayasa Suguhkan Keindahan Alam dari Ketinggian

 Banyak rekomendasi tempat makan pempek yang bisa Anda coba, seperti pempek 123, Tenda Biru dan lain-lain.

Berbagai varian pempek dapat dinikmati atau dibungkus sebagai oleh-oleh, diisi dengan telur, adaan, kates, lenjer dan kulit.

Harganya yang relatif murah sebanding dengan lezatnya pempek lampung.(*)

Sumber: