7 Tempat Wisata di Sumatera Selatan, Nomor 1 Memiliki Cerita Rakyat

7 Tempat Wisata di Sumatera Selatan, Nomor 1 Memiliki Cerita Rakyat

Wisata Gunung Dempo merupakan salah satu wisata populer di Sumatera Selatan. Foto Facebook pesona Sriwijata--

 

 RADARTANGGAMUS.CO.ID--  Sumatera Selatan merupakan salah satu Provinsi di Indonesia yang memiliki banyak wisata alam dengan suasana yang menakjubkan.

Ada banyak wisata di Sumatera Selatan, mulai dari wisata pegunungan, air terjun, Goa, hingga wisata danau.

Sumatera Selatan selalu menawarkan pengalaman liburan yang sangat menarik untuk di kunjungi.

Jadi tidak heran rasanya kalau banyak dari tempat wisata di Sumatera Selatan menjadi wisata unggulan. Bahkan banyak wisata yang tidak pernah sepi pengunjung. 

Berikut beberapa tempat wisata di Sumatera Selatan Yang dapat anda kunjungi bersama keluarga saat musim liburan.

1.Goa Puteri

Tempat wisata unggulan di Sumatera Selatan yang tak boleh kamu lewatkan adalah Goa Puteri.

Tempatnya berada di Desa Padang Bindu, Kecamatan Semindang Aji, Kabupaten Ogan Komering Ulu, Baturaja, Sumsel.

Selain memiliki suasana yang indah, Goa Puteri ini  juga terkenal memiliki cerita rakyat Si Pahit Lidah dan Puteri Dayang Merindu.

2.Air Terjun Bidadari

Liburan ke Sumsel nampaknya  kurang lengkap jika belum berkunjung ke Air Terjun Bidadari.

Lokasi air terjun ini ada di Desa Karang Dalam, Kecamatan Pulau Pinang, Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan.

Air terjun bidadari juga Dikenal dengan nama Air Terjun Ayek Asam.  Air Terjun ini sangat populer karena lanskapnya yang eksotis.

Sumber: