Selain Bisa Melancarkan Pencernaan, Berikut Manfaat Kunyit Putih Untuk Kesehatan

Selain Bisa Melancarkan Pencernaan, Berikut Manfaat Kunyit Putih Untuk Kesehatan

Manfaat kunyit putih untuk kesehatan. Foto net--

3.Mengobati masalah pernapasan 

 

Mengonsumsi kunyit putih bisa mengurangi permasalahan pernapasan. Dahak dan lendir menumpuk di paru paru bisa menyebabkan pernapasan 

Lendir yang menumpuk bisa menyumbat saluran hidung, dengan begitu dapat memicu sulit bernapas dan mengakibatkan penyakit pilek, asma, dan batuk. 

 

Sehingga dengan mengonsumsi kunyit ini dapat membantu menyembuhkan masalah pernapasan akibat dahak dan lendir tersebut.

 

4.Menurunkan kader kolesterol

Mengonsumsi tanaman berakar ini diyakini dapat membantu menurunkan kolesterol total dan meningkatkan high-density lipoprotein atau kolesterol baik. 

 

Meski begitu, kita memerlukan penelitian lebih lanjut guna untuk membuktikan khasiat kunyit putih sebagai obat kolesterol.

 

5.Menurunkan kadar gula darah 

 

Kunyit putih dipercaya memiliki khasiat untuk menurunkan kadar gula darah. Mengonsumsi kunyit ini dipercaya bisa menurunkan kadar gula darah dalam tubuh. 

Sumber: