Miliki Makna Mendalam, Berikut Cerita Rakyat Dari Sumatera Selatan

Miliki Makna Mendalam, Berikut Cerita Rakyat Dari Sumatera Selatan

Berdiri kokoh: Patung Si Pahit Lidah diabadikan di Kampung Adat, Kelurahan Pelang Kenidai, Kecamatan Dempo Tengah, Kota Pagaralam. Foto tangkapan Instagram --

 

Kisah Bujang Kurap juga menjadi legenda terbentuknya pencak silat kuntau yang saat ini masih serinh dijumpai.

 

Hal itu karena Bujang Kurap sempat mengajarkan silat tersebut kepada masyarakat. 

 

Konon kabarnya, Bujang Kurap juga masih merupkan keturunan dari Serunting Sakti atau dikenal Si Pahit Lidah.

 

Terlepas dari benar atau tidaknya cerita rakyat dari Sumatera Selatan ini. Akan tetapi paling tidak ada makna serta arti dan kesimpulan mendalam yang bisa diambil untuk dijadikan pembelajaran dan diterapkan dalam kehidupan kita sehari hari. (*)

 

Sumber: