8 Khasiat Daun Keji Beling Untuk Kesehatan Salah satunya Bisa Mengobati Penyakit Batu Ginjal

8 Khasiat Daun Keji Beling Untuk Kesehatan Salah satunya Bisa Mengobati Penyakit Batu Ginjal

Foto Ilustrasi net/Lazada--

RADARTANGGAMUS.COID--Daun keji beling merupakan salah satu jenis tumbuhan yang memberikan manfaat untuk kesehatan tubuh. Tanaman ini  bisa tumbuh di negara tropis seperti Indonesia.

Daun yang memiliki nama ilmiah Strobilanthes crispa ini adalah tanaman yang biasa dijadikan pagar atau rumah pembatas kebun. Daun ini biasanya tumbuh berumpun, karena memiliki cabang ranting dan daun yang banyak.

Daun keji beling mempunyaj permukaan halus sedikit berbulu. Meski begitu, daun keji beling terkenal dapat memelihara kesehatan dan membantu mengobati berbagai penyakit.

Di lansir dari BMC Complemental Tern Med, daun keji beling bannyak mengandung senyawa kimia aktif yang bisa dijadikan sebagai obat herbal. 

BACA JUGA:11 Manfaat Daun Pepaya Jepang Untuk Kesehatan Atasi Berbagai Penyakit, Salah Satunya Penyakit Tifus

Daun tersebut juga mengandung antioksidan alami dengan kadar yang cukup tinggi daun keji beling ini juga mengandung asam galat, kafein, vitamin C, vitamin B1, dan vitamin B2.

Lantas apa saja penyakit yang bisa diobati oleh daun Keji Beling ini yuk mati kita simak lebih lanjut:

1. Penyakit Diabetes 

Penyakit diabetes adalah satu di antara penyakit berbahaya jika dibiarkan begitu saja. Namun, ternyata penyakit ini dapat diatasi oleh daun keji beling.

BACA JUGA:5 Khasiat Air Rebusan Daun Sirsak Bagi Kesehatan Tubuh

Tumbuhan keji beling mempunyai kandungan senyawa yang ampuh melindungi tubuh dari kerusakan sistem pengaturan kadar gula anda.

Anda dapat konsumsi teh daun keji beling untuk menstabilkan kadar gula serta  darah anda. Daun yang satu ini bisa juga mengatur sistem perlindungan terhadap pengaturan produksi insulin.

2. Mencegah Kanker dan Tumor

Tahukan Anda daun keji beling tersebut  mampu menjaga kesehatan tubuh dengan membunuh sel-sel kanker.

Sumber: